Tuesday, November 6, 2007

I LOVE COOKING [Fiksi Kuliner Anak]

Rating:★★★★★
Category:Books
Genre: Childrens Books
Author:Sekar Maya Padmaniasti
Cinta datangnya dari perut. Benar nggak sih ungkapan jadul ini? Kalau “Persahabatan datangnya (berawal) dari perut” barangkali quota ini ada benarnya. Fiksi Kuliner Anak (Sepertinya pertama di Indonesia) ini merupakan karya Sekar ketika masih duduk di bangku kelas 4 SD. Proses editing-nya yang agak lama. Namun untuk anak seusianya hasil editan Sekar boleh dikatakan “perfect”!
Membaca buku ini maka akan disuguhkan aneka makanan lezaaat. Setting cerita Jepang-nya terasa hidup dan tidak dipaksakan. Tergambar jelas bahwa penulisnya memiliki wawasan yang lebih dari usia-nya. Soal kepiawaian menulis barangkali diturunkan oleh ayahnya yang pernah menjadi salah satu pemenang lomba menulis cerpen majalah Gadis.
Bagi kamu yang nggak bisa masak, pengen bisa masak, jago masak…silakan membaca buku Fiksi Kuliner terbitan DAR!Mizan ini. Nggak rugi loh!
Satu hal yang perlu dikritisi pada ‘I Love Cooking’ ini adalah nilai tukar Yen terhadap nilai barang. Tetapi dapat dimaklumi-lah karena penulisnya nggak mata duitan….hehehe…jadi nggak sering baca kurs nilai tukar uang.

6 comments:

  1. Sepertinya pengalaman Sefa pribadi nih ;-D

    ReplyDelete
  2. Penulisnya juga suka ngedesain comic spt Mimin. Diajarin dong bikin desain gambar utk buku krn Sekar pengen nerbitin buku dengan desain gambar, dia sendiri yang ngedesain ;-)

    ReplyDelete
  3. wAt y6 nuLis bUku. .
    buKu'a qRenz biZ. .
    diTnggu yUph haSil kArya Y6 LAIn. .

    ReplyDelete
  4. Sebentar lagi akan ada roadshow buku 'I Love Cooking'.
    Ajak2 teman2 yang mau ikutan yaaa....
    Sekar udah menyelesaikan beberapa novel, ada yg sendiri dan ada yang kolaborasi bersama teman2nya.Lagi survey penerbit yang cocok ;-)

    ReplyDelete